Bagi mereka yang menang, mungkin uang tidak begitu menjadi berdampak buat dirinya. Lain halnya dengan mereka yang kalah, ini tentu lain ceritanya.
Tetapi dari segi dana yang dikeluarkan, ternyata ada juga caleg yang mengeluarkan uang secara pribadi tidak seberapa. Dana tidak seberapa yang saya maksud tidak lebih dari 25 juta.
Anda tentu heran, mengapa saya katakan tidak seberapa? Saya bukan berarti mengecilkan jumlah tersebut karena Anda menganggap saya banyak uang, bukan begitu. saya hanya membandingkan pengeluaran uang antara dewan satu dengan lainnya yang saya tahu.
Bisa Anda bandingkan dengan dewan-dewan lainnya, ternyata mereka ada yang menghabiskan ratusan juta bahkan milyaran. Tentu jumlah sebanyak 25 juta jika dibadingkan dengan uang yang mereka keluarkan, tidak seberapa, masih dalam tatanan wajar.
Bisa Anda coba hitung! Untuk membuat spanduk, baligo, dan atribut lainnya. Menurut perhitungan saya sungguh 25 juta, jumlah yang jauh dari cukup.
Baca juga ini :
- Lembaga Legislatif
- Legislatif di Indonesia
- Profil DPR Mendatang Sulit Diprediksi, Tokoh Lokal Kemungkinan Akan Mendominasi
- Misi Sebagai Calon Anggota Legislatif
- Manajemen Konflik dalam Partai
- Inilah Anggota Legislatif anda 5 tahun ke depan
- Pakta Integritas: 495 Caleg PKB dibaiat Anti Korupsi
- Kedudukan Lembaga Legislatif Paska Amandemen UUD 1945
- 2 Hikmah Jadi Legislatif Tanpa Menghamburkan Uang
- Inilah 2 Dampak Pemilu
- Menang Pemilu Legislatif
Tidak ada komentar:
Posting Komentar